Bacaan Niat Puasa Sunah Bulan Rajab Bahasa Arab, Latin Dan Artinya Melaksanakan puasa sunah dibulan rajab adalah salah satu kesunahan puasa bagi seluruh kaum muslim, karena bulan rajab ini adalah salah satu bulan yang dimuliakan oleh Allah yang mana jumlah bulan yang dimuliakan Allah dalam islam ada empat yaitu :
Dzulqa'dah, Dzulhijjah, Muharram, dan bulan Rajab.
Meskipun tidak ada hadist yang langsung menuju pada kesunahan puasa pada bulan rajab, namun dengan adanya hadist dan keterangan disunahkannya puasa pada bulan harram atau bulan yang dimuliakan oleh Allah yang berjumlah 4 bulan tadi menjadi landasan utama sunah melaksanakan puasa pada bulan rajab ini. Kalau puasa sunah dibulan dzulhijjah disebut puasa arafah, maka puasa sunah bulan rajab adaha puasa rajab.
Dan jika ada yang bertanya berapa harikah dan tanggal berapa kita sunah melaksakan puasa pada bulan rajab ini, jawabannya ada pada salah satu dari beberapa kaol para ulama ulama salaf berikut ini :
نَوَيْتُ صَوْمَ غَدٍ فِى شَهْرِ رَجَبِ سُنَّةً ِللهِ تَعَالَى
NAWAITU SHOUMA GHODIN FII SYAHRI RAJABI SUNNATAN LILLAAHI TA'AALAA
Artinya : niat saya berpuasa esok hari di bulan rajab sunah karena Allah Ta'ala
Itulah niat puasa rajab untuk keseluruhannya, dalam arti bisa dipakai pada puasa hari ke 1, ke 2 dan ke 3 sampai seterusnya seperti keterangan ulama diatas.
Meskipun tidak ada hadist yang langsung menuju pada kesunahan puasa pada bulan rajab, namun dengan adanya hadist dan keterangan disunahkannya puasa pada bulan harram atau bulan yang dimuliakan oleh Allah yang berjumlah 4 bulan tadi menjadi landasan utama sunah melaksanakan puasa pada bulan rajab ini. Kalau puasa sunah dibulan dzulhijjah disebut puasa arafah, maka puasa sunah bulan rajab adaha puasa rajab.
Dan jika ada yang bertanya berapa harikah dan tanggal berapa kita sunah melaksakan puasa pada bulan rajab ini, jawabannya ada pada salah satu dari beberapa kaol para ulama ulama salaf berikut ini :
Sesungguhnya di surga terdapat sungai yang dinamakan Rajab, airnya lebih putih daripada susu dan rasanya lebih manis dari madu. Barangsiapa puasa sehari pada bulan Rajab, maka ia akan dikaruniai minum dari sungai tersebut.Selain bisa mendapat pahala puasa sunah di bulan rajab, anda juga bisa mendapat pahala tambahan jika kita menambah sedikit niat dalam hati, seperti kita niat puasa rajab dan niat puasa qadha ramadhan, dan puasa pada hari senin dan kamis. Baiklah bagi pembaca yang ingin berpuasa pada bulan rajab, dibawah ini saya tulis bacaan niatnya.
Barang siapa berpuasa pada bulan Rajab sehari, maka laksana ia puasa selama sebulan, bila puasa 7 hari maka ditutuplah untuknya 7 pintu neraka Jahim, bila puasa 8 hari maka dibukakan untuknya 8 pintu surga, dan bila puasa 10 hari maka digantilah dosa-dosanya dengan kebaikan.
Riwayat al-Thabarani dari Sa'id bin Rasyid: “Barangsiapa berpuasa sehari di bulan Rajab, maka ia laksana berpuasa setahun, bila puasa 7 hari maka ditutuplah untuknya pintu-pintu neraka jahanam, bila puasa 8 hari dibukakan untuknya 8 pintu surga, bila puasa 10 hari, Allah akan mengabulkan semua permintaannya.
نَوَيْتُ صَوْمَ غَدٍ فِى شَهْرِ رَجَبِ سُنَّةً ِللهِ تَعَالَى
NAWAITU SHOUMA GHODIN FII SYAHRI RAJABI SUNNATAN LILLAAHI TA'AALAA
Artinya : niat saya berpuasa esok hari di bulan rajab sunah karena Allah Ta'ala
Itulah niat puasa rajab untuk keseluruhannya, dalam arti bisa dipakai pada puasa hari ke 1, ke 2 dan ke 3 sampai seterusnya seperti keterangan ulama diatas.